Dalam waktu kurang dari 1/2 abad, setelah luluh lantaknya Hirosima dan Nagasaki oleh bom atom AS dan sekutunya pada perang dunia II, Jepang telah berhasil mengubah dirinya menjadi Negara yang maju. Semua itu tidak terlepas dari kebiasaan masyarakat jepang yang sangat disiplin. Membaca adalah sudah menjadi hobi masyarakat jepang, Baik itu di kereta, bis, halte atau tempat-tempat umum lainya. Jepang juga negara yang menjunjung tinggi kebudayaanya. Hampir tidak ada alasan untuk datang telat ke suatu tempat di Jepang, karena masyarakatnya sudah membiasakan diri tepat waktu.
Bahasa jepang sendiri adalah bahasa yang unik. Tulisan jepang sendiri terbagi menjadi 3 bagian yaitu Hiragana, katakana dan Kanji.
Berbicara bahasa jepang, saya punya teman yang ingin belajar bahasa jepang. Sebut saja dia namanya Fitri, Dia minta tolong pada saya untuk mencarikan tempat les bahasa jepang untuknya. Bertanya pada temen kerja adalah jalan keluar pertama yang saya lakukan untuk mencari lokasi kursus bahasa Jepang. Saya juga mencarinya di internet, akhirnya saya menemukan salah satu tempat yang saya anggap cocok.
Di tempat les bahasa Jepang tersebut ternyata lagi ada program promo dengan free trial selama satu bulan setiap hari sabtu.
Kemudian saya bilang sama temen saya yang namanya Fitri. Dia pun setuju, tanpa saya rencanakan sebelumnya akhirnya saya mempunyai keinginan untuk belajar bahasa jepang.
Pada hari sabtu tgl 5 Feb 2011 kami pun berangkat ke lokasi les bahasa Jepang. Setibanya di lokasi tersebut kami langsung disambut sopan oleh karyaan dan langsung disuruh mengisi daftar hadir.
Setelah mengisi daftar hadir, kami disuruh menunggu peserta yang lain. Setelah kami menunggu beberapa saat, akhirnya para peserta lain pun berdatangan. Setelah dainggap cukup kami pun disuruh masuk ke kelas dan mulai belajar.
Suasana belajar yang asik dan nyaman, kami belajar dari awal. Semoga kami bisa senguasai sedikit demi sedikit bahasa Jepang. AMIN..........
Minggu, 06 Februari 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
SUTRISNO
-
"...GANYONG..." Neneku dulu paling suka membuat pati dari umbi Ganyong. Mula-mula umbi kanyong diambil dari dalam tanah dengan m...
-
JENSUD ( Jendral Soedirman ) Nanggunung gung liwang-liwung lair bocah sing dadi wong agung, embah buyute tentara Indonesia, gagah perkasa l...
-
Bentuk badanya kecil dengan warna keabu-abuan, sedangkan kedua kaki belakang panjangnya dua kali dari panjang badanya yang menyebabkan dia b...
-
"Terkenang di pantai Widara Payung 23 September 2009" WIPA..... widarapayung..... pantai kenangan, sekaligus pantai cinta. disana ...
-
Semua orang pasti tau gambar di samping dan di bawah ini. Ya bebek dan telornya, bebek adalah jenis unggas. Pasti diantara kalian ada yang ...
-
Dalam waktu kurang dari 1/2 abad, setelah luluh lantaknya Hirosima dan Nagasaki oleh bom atom AS dan sekutunya pada perang dunia II, Jepang ...
-
Depok Kedungwuluh adalh sebuah dusun di desa kedungwuluh, kecamatan Kalimanah, kabupaten Purbalingga, jawa tengah. Depok Kedungwuluh, atau ...
-
Nama : Aksa Kenat Lahir : 09 Agustus 1985 Dia Adalah orang pertama yang berani bercanda dg saya. shingga saya bisa mengenalnya...
-
Sepak bola adalah jenis cabang olahraga yang paling digemari di planet bumi ini. Dari anak-anak, dewasa, orang tua, laki-laki maupun perempu...
-
Pramuka adalah salah satu kegiatan ekschool yg aku ikuti. Melalui kegiatan ini banyak kudapat pengalaman menarik serta mendapat teman-teman ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar